Cara Membuat Widget Popular Post Seperti Jalantikus di Blogger
Ada banyak cara untuk mempercantik tampilan web atau blog. Salah satu caranya yakni membuat desain widget Popular Post atau Postingan Populer. Kita ambil contoh desain Popular Post milik Jalantikus. Bisa kamu lihat ada urutan nomor di list nya bukan? Untuk membuat Popular Post seperti milik Jalantikus sangat mudah. Tidak ada tambahan Javascript. Kita hanya bermain CSS saja. Cara Membuat Widget Popular Post Seperti di Jalantikus di Blogger Langkah pertama yang kamu harus lakukan adalah masuk ke Blogger, Edit HTML, cari tag <body> dan letakkan kode css berikut ini diatas tag <body> . <style> .PopularPosts{ margin:0 auto; width: 300px; font-size:13px; } .PopularPosts, .PopularPosts .widget-content{ position: relative; margin-top: 20px; } .PopularPosts::before{ content:''; position: absolute; content: ""; top: 0; left: 0; height: 32px; width: 5px; background-color: #ce0a46; z-index: 1; } .PopularPosts h2, .PopularPo